Untuk smartphone unibody atau backdoor yang tidak dapat dilepas, kebanyakan menggunakan Sim Tray di sisi samping handset. Dibutuhkan sim ejector untuk menusuk sim tray ini supaya keluar dari tempatnya.
Sim Tray atau wadah untuk simcard ini juga mengikuti perkembangan jaman. Misalnya saja ketika awal single sim, dual sim, hingga teknologi saat ini Hybrid Sim Tray. Apa itu coba?
Seperti terlihat pada gambar, Hybrid SIM Tray memungkinkan kita untuk memilih pada slot SIM 2 apakah mau dipasang simcard atau MicroSD. Sebenernya ini memaksa pengguna untuk memilih satu diantaranya, bukan simcard+MicroSD dalam satu waktu. Meskipun itu dapat dilakukan, tapi sudah masuk dalam kategori modding.
Tapi menurut mimin ini membantu banget, terutama untuk smartphone high-end yang bisanya membuang slot external card nah sekarang bisa diakali dengan Hybrid SIM Tray ini.
Terjadi kesalahan. Tunggu sebentar dan coba lagi.
Adapter Memory Micro SD
Adapter micro SD adalah alat yang digunakan untuk memasang micro SD Card atau memory micro biasa supaya menjadi seperti SD Card atau Mini SD.
Sehingga bisa digunakan pada beberapa perangkat seperti laptop, kamera DSLR, dan masih banyak lagi.
A link to set a new password will be sent to your email address.
Data pribadi Anda akan digunakan untuk menunjang pengalaman Anda di seluruh situs web ini, untuk mengelola akses ke akun Anda, dan untuk tujuan lain yang dijelaskan dalam privacy policy kami.